Sangat bagus kan jika blog kita memiliki daftar isi, sobat pasti sudah tidak sabar kan langsung saja.
1. Membuat daftar isi blog berdasarkan label tertentu secara otomatis
- Pergi ke blogger
- Buatlah sebuah halaman blog
- Copy kode dibawah dan paste kan di halaman tadi dengan bentuk HTML bukan ( Compose )
<script src="http://gagaje-blogspot.googlecode.com/files/sitemap%281%29.js"></script><script src="http://gagaje.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=999&alt=json-in-script&callback=loadtoc"></script>
- Lalu publikasikan, maka daftar isi sudah memasang daftar isi
2. Membuat daftar isi blog berdasarkan label dengan tambahan Scroll
- Pergi ke blogger
- Buatlah sebuah halaman blog
- Copy kode dibawah ini dan paste kan di halaman tadi dengan bentuk HTML bukan ( Compose )
<div style="overflow:auto; border: 1px solid #000000; margin: auto; padding: 3px; width: 100%; height: 500px; background-color: none; text-align: left;"> <script src="http://gagaje-blogspot.googlecode.com/files/sitemap%281%29.js"></script><script src="http://gagaje.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=999&alt=json-in-script&callback=loadtoc"></script></div>
- Lalu publikasikan, maka daftar isi sudah memasang daftar isi
Sekian dulu artikel dari saya semoga bermanfaat dan jangan lupa klik +1 jika artikel ini bermanfaat dan tinggalkan juga komentar sobat yang relevan.